Image

Workshop

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Ibn Khaldun Bogor Mengadakan Workshop Online Panduan Penyusunan Skripsi dan Karya Ilmiah pada hari Sabtu 19 Desember 2020

Acara Ini di wajibkan untuk Mahasiswa Semester 7 untuk S1 dan Mahasiswa Semester 5 untuk D3 yang sebentar lagi akan mengerjakan Skripsi dan Karya Ilmiah.

Tujuan Fakultas Mengadakan Workshop Online Panduan Penyusunan Skripsi dan Karya Ilmiah ini di untuk memberikan gambaran kepada para mahasiswa dan ajang pelatihan menulis skripsi dan Pengajuan judul.

Adapun 3 pemateri :

Widhi Ariyo Bimo,SE.,MM (Ketua Prodi D3 Keuangan dan Perbankan)

Dr. Azolla Degita Azis SST.,M.A.B.,M.Ak (Ketua Prodi Akuntansi)

Hj. Rachmatulailly Tinakartika Rinda,S.E.,M.M (Ketua Prodi Manajemen)

Dan MC Dr. Muhammad Azis Firdaus,SE.,MM (Wakil Dekan Bidang Akademik FEB UIKA Bogor)

Acara ini di adakan secara daring/Virtual melalui Aplikasi Zoom dan yang mengikuti Workshop ini kurang lebih 170 peserta, Workshop ini dimulai pukul 13.00 s/d 15.00